Akuntabilitas Organisasi Nirlaba: Analisis dalam Metafora Empat Sifat Rasul

Bagas Brian Pratama

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisa eksploratif terhadap praktek akuntabilitas pada organisasi nirlaba dengan sudut pandang empat nilai sifat Rasul. Pengumpulan data dengan menggunakan wawancara mendalam serta dokumentasi, yang didapatkan dari tujuh organisasi nirlaba. Model analisis menggunakan pendekatan Miles dan Huberman dengan tiga tahapan utama yaitu tahapan reduksi, penyajian data dan terakhir tahap pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap pengurus yayasan atau organisasi telah menjalankan praktek akuntabilitas pada entitasnya secara tanpa disadari. Setiap organisasi menunjukkan tercapainya indikator dalam memenuhi empat nilai sifat Rasul yaitu nilai kejujuran (sidiq), nilai kepercayaan (amanah), nilai keterbukaan (tabligh) dan nilai intelektual (fathonah). Hasil ini menunjukkan pentingnya akuntabilitas dengan adaptasi empat nilai sifat Rasul untuk dimiliki oleh setiap pengelola atau pengurus organisasi.


Keywords


Organisasi Nirlaba; Akuntabilitas; Empat sifat Rasul; Pengelolaan Organisasi

References


Badu, Ronald S. 2020. “Konstruksi Akuntansi Sosial Dan Lingkungan Melalui Metafora Sidiq, Amanah, Tabligh Dan Fatonah.” Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal. https://doi.org/10.37905/aksara.5.1.47-52.2019.

Badu, Ronald S., and Imran Rosman Hambali. 2014. “Studi Ethnoscience: Dilema Transparansi Dan Akuntabilitas Dalam Pelaporan Sumbangan Donatur Dan Pengelolaan Keuangan Masjid.” Penelitian Dana PNBP. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis: Universitas Negeri Gorontalo, 1–60.

Baltacı, Ali. 2017. “Nitel Veri Analizinde Miles-Huberman Modeli (Miles-Huberman Model in Qualitative Dataanalysis).” Ahi Evran Üniversitesi Sosyal Bilimler Enstitüsü Dergisi.

Budiman, Achmad Arief. 2011. “Akuntabilitas Lembaga Pengelola Wakaf.” Walisongo: Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan 19 (1): 75. https://doi.org/10.21580/ws.2011.19.1.213.

Ehren, Melanie, Andrew Paterson, and Jacqueline Baxter. 2020. “Accountability and Trust: Two Sides of the Same Coin?” Journal of Educational Change. https://doi.org/10.1007/s10833-019-09352-4.

Endahwati, Yosi Dian. 2014. “AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ZAKAT, INFAQ, DAN SHADAQAH (ZIS).” Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Humanika 4 (1).

Fajri, Diatul; dan Rizal Nofrivul. 2021. “Akuntabilitas Dan Transparansi Keuangan Di Yayasan Pendidikan Dan Dakwah Islam Wihdatul Ummah Qurrata A’Yun Batusangkar.” JAkSya: Jurnal Akuntansi Syariah.

Fitria, Yunita. 2017. “Akuntabilitas Pada Organisasi Religi; Studi Kasus Masjid-Masjid Di Balikpapan, Kalimantan Timur.” Akuntabel 14 (1): 38. https://doi.org/10.29264/jakt.v14i1.1353.

Iqbal, Muhammad, Hisham Kamaruddin, and Nathasa Mazna. 2015. “Enhancing Financial Accountability of Islamic Philanthropic Organizations through Financial Disclosure.” Online Journal of Research in Islamic Studies 2 (1): 29–42. https://doi.org/10.15364/ris15-0201-03.

Kalbarini, Rahmah Yulisa. 2018. “Implementasi Akuntabilitas Dalam Shari’ah Enterprise Theory Di Lembaga Bisnis Syari’ah (Studi Kasus: Swalayan Pamella Yogyakarta).” Al-Tijary 4 (1): 1–12. https://doi.org/10.21093/at.v4i1.1288.

Kalbarini, Rahmah Yulisa, and Noven Suprayogi. 2015. “Implementasi Akuntabilitas Dalam Konsep Metafora Amanah Di Lembaga Bisnis Syariah (Studi Kasus : Swalayan Pamella Yogyakarta).” Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan 1 (7): 506. https://doi.org/10.20473/vol1iss20147pp506-517.

Kamal, Hikmat. 2019. “DASAR KARAKTERISTIK KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN ISLAM.” Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran Dan Pencerahan. https://doi.org/10.31000/rf.v15i1.1365.

Kamaruddin, Muhammad Iqmal Hisham, and Sofiah Md Auzair. 2020. “Measuring ‘Islamic Accountability’ in Islamic Social Enterprise (ISE).” International Journal of Islamic and Middle Eastern Finance and Management 13 (2): 303–21. https://doi.org/10.1108/IMEFM-04-2018-0134.

Kholmi, Masiyah. 2012. “Akuntabilitas Dan Pembentukan Perilaku Amanah Dalam Masyarakat Islam.” Jurnal Studi Masyarakat Islam.

Khusnah, Hidayatul. 2020. “Pengaruh Spiritualitas Di Tempat Kerja, Komitmen Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.” Kompartemen: Jurnal Ilmiah Akuntansi 17 (1): 17–23. https://doi.org/10.30595/kompartemen.v17i1.2825.

Kusdewanti, Amelia Indah, and Husnul Hatimah. 2016. “Membangun Akuntabilitas Profetik.” Jurnal Akuntansi Multiparadigma, August. https://doi.org/10.18202/jamal.2016.08.7018.

Mamesah, Melisa. 2013. “Penerapan Psak No.45 Pada Gmim Efrata Sentrum Sonder Kaitannya Dengan Kualitas Informasi Laporan Keuangan.” Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi 1 (4): 1717–28. https://doi.org/10.35794/emba.v1i4.3368.

Miles, MB, and AM Huberman. 1994. “Miles and Huberman.” Qualitative Data Analysis: An Expanded Sourcebook.

Muchtamarini, Yulia, and Jalaluddin Jalaluddin. 2020. “Analisis Akuntabilitas Pengelolaan Zakat Berdasarkan Syariah Enterprise Theory Pada Baitul Mal Kota Banda Aceh.” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi 5 (3): 328–36. https://doi.org/10.24815/jimeka.v5i3.15628.

Nawawi, Juanda. 2016. “Membangun Kepercayaan Dalam Mewujudkan Good Governance.” GOVERNMENT : Jurnal Ilmu Pemerintahan.

Nuronia, K. 2013. “Akuntabilitas BMT Perspektif Syariah: Studi Kasus Di Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) Maslahah Mursalah Lill Ummah (MMU) Sidogiri, Kraton, Pasuruan.” http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/2304.

Pratama, Bagas Brian, Nurafni Eltivia, and Nur Indah Riwajanti. 2021. “Do Covid-19 And Mass Mobility Restriction Affect Inflation Rate ? Empirical Evidence From Indonesia.” Journal of Business Management 2 (1): 162–67.

Siskawati, Eka, Ferdawati -, and Firman Surya. 2015. “Model Akuntabilitas Organisasi Non Profit Pada Masjid.” Vol.1 No.1 1 (1): 29. https://doi.org/10.18382/jraam.v1i1.11.

Sujarweni, V.Wiratna. 2014. Metodeologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Perss.

Widyatama, Arif, Lola Novita, and Diarespati Diarespati. 2017. “Pengaruh kompetensi dan sistem pengendalian internal terhadap akuntabilitas pemerintah desa dalam mengelola alokasi dana desa (ADD).” Berkala Akuntansi Dan Keuangan Indonesia. https://doi.org/10.20473/baki.v2i2.4762.


Full Text: PDF

DOI: 10.30595/kompartemen.v20i1.12399

Copyright (c) 2022 Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

ISSN: 2579-8928