Implementasi Pendidikan Karakter pada Mata Kuliah Al-Islam Kemuhammadiyahan (AIK) pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Pendidikan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Yayat Hidayat, Nanang Joko Purwanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (a) Implementasi Pendidikan karakter pada mata kuliah al-Islam dan Kemuhammadiyahan (AIK). (b) Mengetahui peningkatan pengembangan karakter yang terintegrasi dengan mata kuliah AIK. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptik analitik. Adapun variabel yang akan diteliti meliputi nilai-nilai karakter yang terintegrasi pada mata kuliah AIK. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Arab (PBA) yang mengikuti mata kuliah AIK. Adapun pengumpulan angket, wawancara dan dokumentasi. Instrument penelitian yaitu berupa daftar pertanyaan yang mengungkap variabel dan rubrik refleksi diri. Validitas data menggunakan content validity dan triangulasi data, verifikasi, teknis analisis datanya secara kuantitatif melalui analisa prosentase.


Keywords


Implementasi pendidikan karakter; Mata kuliah AIK; Refleksi diri

References


Agus Wibowo. 2013. Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi: Membangun Karakter Ideal Mahasiswa di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ahmad Syukri Sitorus. (2016). Aplikasi Behaviorisme dalam Pembelajaran Anak Untuk Menciptakan Generasi Berkarakter. Jurnal Nidzomiyah, Vol. VI, no. 2

Berkowitz, M. W. 2002. The Science of Character Education. In Damon, W. Bridging in a New Era in Character Education. USA: Hoover Institution Press.

Darmiyati Zuchdi, 2012. Terampil Membaca dan Berkarakter Mulia. Yogyakarta: Multi Presindo.

House, R.M. & Martin, P.J. 1998. Advocating for Better Futures for All Students: A New Vision for School Counselors. Education. Winter 1998: 119, 2; ProQuest Education Journals pg 284.

Kementrian Pendidikan Nasional. 2010. Buku Induk Pengembangan Karakter Bangsa. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional.

Majelis Dikti, 2013. Pedoman Pendidikan AIK PTM.

Martinis Y.,&Maisah. 2012. Orientasi Baru Ilmu Pendidikan. Jakarta: Referensi.

Masnur Muslih. 2011. Pendidikan Karakter Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional. Jakarta: Bumi Aksara.

Nuryoto, S. 1993. Kemandirian Siswa ditinjau dari Tahap Perkembangan, Jenis Kelamin, dan Peran Jenis. Jurnal Psikologi, 1993, No. 2, 48-58.

Panduan Kuliah Intensif al-Islam (KIAI), 2017. LPPI dan Unires Press.

Panduan Mentoring Kuliah Intensif al_Islam (KIAI), 2017. LPPI

Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2008 tentang Guru.

Santoso. (2018). Penerapan Konsep Edutainment dalam Pembelajaran di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Jurnal Ilmiah Kependidikan, Vol. 1, no. 1

Siti Farida. (2016). Pendidikan Karakter Perspektif Islam. Jurnal Kabilah, Vol. 1, no. 1

Thomas Lickona, 2013. Pendidikan karakter (panduan Lengkap Mendidik Siswa Menjadi Pintar dan Baik). Bandung: Nusa Media.

Thomas Lickona. 1991. Educating for Character: How Our Schools can Teach Respect and Responsibility. New York: Toronto London Syidney Auckland.

Undang-undang RI No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.

Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional, 2003. Media Wacana Press Jogjakarta, Yogyakarta.

Waller, P. 2006. Psychosocial Development: Do Educators Neglect this Significant Need. Beaumont: Lamar University-TX.

Yulmaida Amir. 2021. Pengaruh Religiusitas dan Tujuan Hidup Terhadap Kepuasan Hidup Orang Dengan Kesulitan Hidup. Prosiding Konferensi Nasional 1 Konsorsium Psikologi. 2021. hal. 28-34.


Full Text: PDF

DOI: 10.30595/ajsi.v3i2.12284

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

ISSN: 2774-3101