Jurnal Pengabdian Teknik dan Sains (JPTS)

Jurnal Pengabdian Teknik dan Sains (JPTS) merupakan terbitan berkala ilmiah yang dikelola oleh Fakultas Teknik dan Sains Universitas Muhammadiyah Purwokerto 24 Agustus 2020.
JPTS mengundang para peneliti, dosen, dan praktisi untuk bertukar dan memajukan keilmuan di bidang sains dan teknologi yang meliputi Teknik Sipil, Teknik Kimia, Teknik Elektro, Teknik Informatika dan Teknologi Informasi serta Teknik Mesin. JPTS terbit 2 kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.
JPTS saat ini telah terindeks Google Schoolar.
ISSN : 2776-0294
ISSN: 2776-0294
DOI:
10.30595/JPTS
Vol 3, No 01 (2023): Januari 2023
Articles
Dini Nur Afifah, Regawa Bayu Pamungkas, Istianah -, Arif Mulyanto
|
|
Muhammad Hamka, Ridho Muktiadi, Tukiran -
|
|
ISSN: 2776-0294
User
Font Size
Information