Menyehatkan Keuangan UMKM Masyarakat Lembursawah, Mulyaharja, Kota Bogor Melalui Implementasi Pembukuan Sederhana

Widyaningsih Azizah, Muhammad Izaah Al Islami, Adinda Dwi Putri Lestari, Nelyumna Rizal, Dwi Putri Ramahadiyanti, Indra Ade Irawan, Fyrdha Rahmadhani Tambunan, Siti Afifah Humaira, Annisa Nur Abdillah, Arunia Trie Wulansari

Abstract


Melalui rencana pelaksanaan Sustainable Development Goals (SGDs), UMKM diharapkan menjadi ujung tombak dalam memperkuat dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Pengelolaan keuangan yang baik menjadi langkah awal bagi keberlangsungan UMKM, dengan membuat pembukuan rutin untuk mencatat seluruh transaksi yang terjadi dalam satu periode sebagai salah satu upaya yang dapat dilakukan. Pelaksanaan pembukuan sederhana bagi pelaku UMKM di Desa Lembursawah telah dilaksanakan melalui penyuluhan dan pendampingan pelatihan praktik pembukuan sederhana kepada pelaku UMKM yang dihadiri oleh 26 orang. Kegiatan ini menghasilkan pengetahuan dan pemahaman terhadap pentingnya melakukan pembukuan secara rutin dalam upaya agar UMKM mendapatkan gambaran yang jelas mengenai kondisi keuangan asli yang mereka hadapi, serta pelaku UMKM menjadi terbiasa untuk melakukan pencatatan transaksi bisnisnya secara rutin.


Keywords


Pelatihan; Pembukuan Sederhana; UMKM; Lembursawah

References


Azizah, W. (2021). Covid-19 in Indonesia: Analysis of Differences Earnings Management in the First Quarter. Jurnal Akuntansi, 11(1), 23–32. https://doi.org/10.33369/j.akuntansi.11.1.23-32

Azizah, W. (2022). Pandemi COVID-19: Apakah Mempengaruhi Green Accounting di Indonesia? Review of Applied Accounting Research (RAAR), 2(2), 153. https://doi.org/10.30595/raar.v2i2.13679

Azizah, W., Fredy, H., & Wahyoeni, S. I. (2023). COVID-19 and Financial Outcome in Tourism Sub-Sector Company in Indonesia. International Journal of Business and Management Invention (IJBMI), 12(4), 80–84. https://doi.org/10.35629/8028-12048084

Azizah, W., Fredy, H., & Zoebaedi, F. (2022). COVID-19: Accrual Earnings Management Practices in Pharmaceutical Companies in Indonesia. Jurnal Akuntansi, 12(3), 223–238. https://doi.org/10.33369/jakuntansi.12.3.223-238

Azizah, W., Thalib, S., Hermawati, A., & Febrian, A. (2022). UMKM Binaan Posdaya Kenanga Jagakarsa Bertahan Ketika Pandemi COVID-19 Melalui Peningkatan Keterampilan Perhitungan Harga Pokok Produksi. Abdi Implementasi Pancasila: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 63–70. https://doi.org/https://doi.org/10.35814/abdi.v2i2.3419

Azizah, W., Wahyoeni, S. I., & Zoebaedi, F. (2021). Covid-19 and Accrual Earnings Management In Indonesia in the Second Quarter. International Journal of Business and Management Invention (IJBMI), 10(9), 33–39. https://doi.org/10.35629/8028-1009013339

Azizah, W., Widyawati, Irawan, I. A., Wahyudi, A., & Wahyoeni, S. I. (2023). PENGEMBANGAN IDE DAN KONSEP BISNIS BAGI CALON WIRAUSAHAWAN MUDA SMK NEGERI 3 DEPOK. Communnity Development Journal, 4(3), 5495–5503. https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/cdj/article/view/16749/12765

Damayanti, A. N., Azizah, W., & Lie, B. R. T. (2021). PEMBUKUAN KEUANGAN BAGI UMKM BINAAN POSDAYA CEMPAKA. Suluh: Jurnal Abdimas, 3(1), 20–26. https://doi.org/https://doi.org/10.35814/suluh.v3i1

Majid, M., Lysandra, S., Masri, I., & Azizah, W. (2020). Pengaruh Kecakapan Manajerial Terhadap Manajemen Laba Akrual Dan Riil (Studi Empiris pada Perusahaan LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016?2018). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Manajemen (JIAM), 16(1), 70–84. http://ejurnal.ubharajaya.ac.id/index.php/JIAM/article/view/115

Muhyidin, J., Ambarwati, S., & Azizah, W. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan Sektor Industri Dasar Dan Kimia. RELEVAN : Jurnal Riset Akuntansi, 2(1), 49–61. https://doi.org/10.35814/relevan.v2i1.2822

Putri, A., Sudarmaji, E., Azizah, W., Akuntansi, P., Ekonomi, F., & Bisnis, D. (2023). DETERMINAN MINAT INVESTASI DI PASAR MODAL (Pada Mahasiswa S1 Akuntansi Angkatan 2014-2019 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila). Jiap, 3(1), 58–70. https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JIAP/article/view/3664/2275

Romantis, O., Heriansyah, K., Soemarsono, D. W., & Azizah, W. (2020). Pengaruh Perencanaan Pajak Terhadap Manajemen Laba yang Dimoderasi Oleh Penurunan Tarif Pajak (Diskon Pajak). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Manajemen (JIAM), 16(1), 85–95. http://ejurnal.ubharajaya.ac.id/index.php/JIAM/article/view/116


Full Text: PDF

DOI: 10.30595/raar.v3i2.18797

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

ISSN: 2807-8969