Sosialisasi Sistem Vertiminaponik di Desa Cidatar Kecamatan Cisurupan Kababupaten Garut
DOI:
https://doi.org/10.30595/jppm.v2i2.1945Keywords:
pekarangan, pendampingan sosialisasi vertiminaponik, pengetahuan berkebunAbstract
Desa Cidatar merupakan salah satu desa di Kabupaten Garut. Sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai petani.Pekarangan rumah di daerah pedesaan semakin lama semakin menyempit. Hal ini dikarenakan adanya pertambahan penduduk yang semakin cepat. Pekarangan rumah jika dimanfaatkan dengan optimal akan menjadikannya sebagai lahan produktif. Salah satu cara pemanfaatan pekarangan adalah dengan sistem vertiminaponik. Sistem vertiminaponik adalah sistem integrasi budidaya sayuran dan ikan dalam satu tempat. Sistem ini tidak membutuhkan tempat yang luas, hemat waktu, hemat tempat dan lebih sehat karena menggunakan bahan-bahan organik. Kegiatan ini diselenggarakan dengan warga dari perwakilan tiap RW di Desa Cidatar, Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mensosialisasikan sistem vertiminaponik di desa Cidatar dalam rangka memanfaatkan pekarangan rumah secara optimal. Metode yang digunakan adalah transfer informasi, pelatihan dan pendampingan sistem vertiminaponik. Transfer informasi dilakukan dengan cara kegiatan seminar tentang vertiminaponik serta penayangan video tentang vertiminaponik. Pelatihan dan pendampingan dilakukan dengan cara membagikan paket vertiminaponik kepada warga untuk dirakit oleh mereka dengan didampingi oleh tim dosen dan mahasiswa. Hasil kegiatan disimpulkan bahwa adanya peningkatan pengetahuan dan ketrampilan mitra tentang sistem vertiminaponik, serta adanya peningkatan kemandirian pangan keluarga dengan memanfaatkan pekarangan rumah melalui budidaya sayuran dan ikan dalam satu tempat yang lebih sehat
Â
Kata kunci: pekarangan, pendampingan sosialisasi vertiminaponik, pengetahuan berkebun
References
Badan Pemberdayaan Mayarakat dan Pemerintah Desa (BPMPD) Kabupaten Garut. (2014). Sistem Pendataan Profil Desa dan Profil Kelurahan Desa Cidatar Kecamatan Cisurupan. Badan Pemberdayaan Mayarakat dan pemerintah Desa Kabupaten Garut. Garut.
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Jakarta. (2013). Vertiminaponik : cara baru berbudidaya sayuran dan ikan. Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jakarta. Balai Penelitian dan Pengembangan pertanian.
Danuwikarsa, I., O. Rosmaladewi, R. Robana. (2011). Adaptasi teknologi pembibitan kentang untuk menunjang pengembangan kawasan agribisnis di kecamatan Pasirwangi, kabupaten Garut program pengabdian kepada masyarakat dengan skim ipteks bagi masyarakat (IbM). Jurnal Pengabdian kepada masyarakat. 1 (1): 22-28
Herdarmin, M., Kartika, W., & Febrianti. ( 2018). Pelatihan dan pendampingan pengolahan komoditi kelapa. Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat. 2 (1): 1-6.
Nuraeni, N., I.K.A. Fauzi, G.Y. Fauzi. (2011). Sosialisasi keaksaraan fungsional untuk lembaga keagamaan. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat .1 (1) : 62-67.
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Garut. (2014). Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Garut tahun 2014-2019 : Terwujudnya Kabupaten Garut yang bermartabat, nyaman dan sejahtera. Pemerintah Kabupaten Garut.
Setyawan, P.E.. (2016). Penyuluhan tentang pengelolaan sampah dan pembuatan tempat sampah unik dari pipa pvc untuk masyarakat desa Srigading Kecamatan Lawang. Jurnal Abdimas Unmer Malang.1 (2): 1-6.
Surtinah, R. Nizar. (2017). Pemanfaatan pekarangan sempit dengan hidroponik sederhanan di Pekanbaru. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). 23(2): 274-278.
Syarifuddin, H., W.A. Sumadja, Hamzah, E. Kartika, Adriani, J. Andayani. (2016). Pengenalan teknik usahatani terpadu di kaasan ekonomi masyarakat desa pudak. Jurnal Pengabdian pada masyarakat. 31 (4): 1-5.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Indonesian version:
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini setuju dengan ketentuan berikut:
Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution 4.0 International License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan atas kepenulisan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi terbitan jurnal dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya di jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.